Spesifikasi Lengkap dan Harga Resmi Serta Bekas HP Samsung Galaxy S7 Edge Terbaru di Indonesia 2017

Futureloka

Loading

samsung-s7-edge-32gb-nuevo-libre-de-fabrica-en-caja-original-D_NQ_NP_822215-MLA25183431409_112016-F

Spesifikasi Lengkap dan Harga Resmi Serta Bekas HP Samsung Galaxy S7 Edge

Harga merupakan salah satu factor penentu dalam berbagai hal. Tak terkecuali dalam memilih sebuah smartphone. Biasanya masyarakat lebih cenderung memilih smartphone dengan kualitas bagus namun dengan harga ekonomis. Hal tersebut menjadi topic yang menarik yang kali ini akan dibahas oleh Tim Futureloka.

Samsung Galaxy S7 Edge merupakan salah satu smartphone yang sempat booming di awal waktu rilisnya. Dari segi harga, ternyata smartphone ini telah mengalami penurunan harga hingga dapat dengan cukup di jangkau oleh kalangan masyarakat Indonesia. Meski begitu, kualitas pada smartphone ini tak perlu diragukan lagi tentunya.

Spesifikasi Lengkap Samsung Galaxy S7 Edge

Produk Samsung Galaxy S7 Edge
Jaringan Jaringan GSM, HSPA, LTE
HSDPA: 42.2 Mbps & HSUPA :5.76 Mbps, LTE Cat9
Single SIM, Nano SIM
Dimensi Dimensi : 150.9 x 72.6 x 7.7 mm
Berat : 157 gram
Layar Layar Super AMOLED Capacitive Touchscreen 16 M Colors
Lebar 5.5 inch
Resolusi : 1440 x 2560 pixels
Kerapatan : ~534 ppi
Corning Gorilla Glass 4
Hardware & Software OS Android 6.0 (Marshmallow)
Chipset : Qualcomm MSM8996 Snapdragon 820
CPU : Quad-core (2×2.15 GHz Kryo & 2×1.6 GHz Kryo)
GPU : Adreno 530
RAM : 4 GB
Kamera Kamera Belakang 12 MP, Autofocus & Phase Detection
LED Flash
Perekam Video 2160@30 fps
Kamera Depan 5 MP
Memori Memori Internal 32/64 GB
Micro SD Up to 256 GB
Suara Vibration; MP3, WAV ringtones, Loudspeaker, 3.5mm jack
Konektivitas Wi-Fi 802.11 a/b/g/n/ac, WiFi Direct
A-GPS  – A GPS, GLONASS, BDS
Hotspot, Bluetooth v4.2 A2DP, Radio FM, Micro USB V.2.0, USB Host
Sensor Accelerometer, Proximity, Compass, Fingerprint, Gyro
Baterai Baterai Li-Ion 3600 mAh, Non-Removable, Quick Charge
Warna Black, White, Gold, Silver, Pink Gold
Harga Rp. 5.000.000

Desain Samsung Galaxy S7 Edge

Dengan membawa nuansa baru, Samsung Galaxy S7 Edge hadir dengan kombinasi desain Samsung Galaxy S7 dengan modifikasi pada sudut yang curvy namun tegas serta luas dimensinya yang mencapai 150.9 x 72.6 x 7.7 mm.

Kamu pun tak perlu takut akan air yang mampu merusak smartphone ini. Karena Samsung Galaxy S7 Edge telah lolos uji sertifikasi IP68. Hal itu membuktikan bahwa smartphone ini dapat bertahan di dalam air sedalam 1,5 meter selama kurang lebih 30 menit.

Layar Samsung Galaxy S7 Edge

Sebagai pendatang baru tentunya Samsung Galaxy S7 Edge membawa teknologi baru yang lebih canggih daripada smartphone sebelumnya. Salah satu fitur canggih yang bisa kamu temui ialah proteksi layar Corning Gorilla Glass 5. Ya model tebaru itu diyakini mampu bertahan dengan maksimal ketinggian 1.6 meter dan memiliki 80% tingkat keamanan dari benturan serta goresan.

136767-phones-review-samsung-galaxy-s7-edge-review-image2-6lnpr1ufso

Sedangkan pada kualitas layarnya, Samsung Galaxy S7 Edge mengusung layar andalan Super AMOLED canggihnya yang dapat menghasilkan gambar berkualitas berkat resolusi tinggi 1440 x 2560 pixels nya. Belum lagi adanya dukungan dari kerapatan layar sebesar 534 ppi pixel density.

Dapur Pacu Samsung Galaxy S7 Edge

RAM super besar 4 GB yang setara dengan laptop, mampu menjalankan berbagai aplikasi tanpa lag yang akan menambah kenyamanan dalam menggunakan smartphone ini. Multasking seperti menonton video sambil mengetik pesan pun menjadi lebih mudah. Android v6.0 Marshmallow menjadi sistem operasi Android yang canggihnya melengkapi komponen smartphone ini.

Paket Penjualan Samsung Galaxy S7 Edge

  • 1 buah earphone
  • 1 buah USB converter OTG
  • 1 buah pin
  • 1 buah kartu garansi
  • 3 buah buku paduan
  • 1 buah kabel USB

Kamera Samsung Galaxy S7 Edge

Smartphone ini pun dilengkapi dengan kamera utama 12 MP plus f/1.7, 26 mm, dengan Phase detection, LED Flash, HDR, Panorama, dan fitur lainnya. Dijamin kualitas gamabr kamu akan sama dengan level fotografer canggih. Nah, smartphone ini dapat menghasilkan video berkualitas 2160p pada 30fps.

pasirpadi

Kamera depan canggih 5 MP, selain dapat berfoto selfie kamera depan smartphone ini bisa menghasilkan rekaman video yang cukup berkualitas. Dijamin video yang kamu unggah ke Instagram akan terlihat bagus.

Baterai Samsung Galaxy S7 Edge

Seakan tak cukup, smartphone canggih andalan Samsung ini memiliki baterai sangat besar dengan kapasitas 3600 mAh. Wow sekali ya. Dengan baterai ini tentunya kamu bisa berpuas diri menggunakan aplikasi tanpa tajut baterai cepat boros. Kedatangan fitur unik Quick Charge 3.0 dapat membuat proses pengisian daya lebih cepat.

Harga Resmi dan Bekas Samsung Galaxy S7 Edge di Indonesia

Spesifikasi yang canggih pastinya menuntut harga yang tak sedikit. Namun tentunya kualitas smartphone ini tak dapat tertandingi. Untuk harga Samsung Galaxy S7 Edge ini dihargai sekitar Rp. 5.000.000. Faktor yang mendasari perbedaan harga ialah dari tipe memori dan tipe dapur pacu yang berbeda.

Untuk kamu yang tertarik dengan barang secondnya, diperkirakan sekitar Rp. 3.800.000. Perlu diingat bahwa harga dapat berbeda dan berubah-ubah seiring dengan berjalannya waktu. Faktor seperti cacat, kelengkapan, dan mulusnya smartphone menjadi penentu untuk harga bekas yang tertera.

Tanggal Rilis Resmi Samsung Galaxy S7 Edge di Indonesia

Bertepatan pada awal tahun 2016, Samsung Galaxy S7 Edge yang telah lama diumumkan akhirnya secara resmi dirilis di Indonesia pada awal Februari 2016 lalu.

Kelebihan dan Kekurangan Samsung Galaxy S7 Edge

Kelebihan Kekurangan
+Proteksi Corning Gorilla Glass 5 -Baterai bersifat Non-removable
+Perekam video 2160p 30fps -Harga terlampau mahal
+Dapur pacu yang canggih
+OS Marshmallow
+Kamera 12 MP dengan fitur modern
+RAM 4 GB yang super besar
+Mendukukung jaringan 4G LTE Cat9
+Layar Super Amoled Capacitive 16 M Colors

Demikianlah ulasan lengkap mengenai Spesifikasi Lengkap dan Harga Resmi Serta Bekas HP Samsung Galaxy S7 Edge Terbaru di Indonesia 2017. Terima kasih telah mengunjungi laman Futureloka. Sampai jumpa di artikel selanjutnya!